Sunspirit-Soal utama proyek geothermal Wae Sano yang hingga sekarang dengan keras ditolak warga setempat adalah sumur-sumur pengeboran (well pads) yang persis terletak dalam ruang hidup warga (pemukiman, lahan pertanian dan perkebunan, pusat kehidupan adat, fasilitas pendidikan, kesehatan dan kegiatan keagamaan).
Diskusi Publik di Flores Tekankan Pentingnya Konsolidasi Masyarakat Sipil untuk Kawal Proyek Strategis Nasional
Diskusi publik “Rekonsolidasi Elite Pasca Pemilu dan Nasib Pulau Flores” di Rumah Baca Aksara, Ruteng pada...